Realme 15 Series 5G Debut di Indonesia, Hadir sebagai "AI Night Out Phone" Pertama

Realme 15 Series 5G Debut di Indonesia, Hadir sebagai

Realme 15 Series 5G--Realme

BACA JUGA:Bikin Toko Online Makin Keren! Ini Cara Unduh Video Shopee Tanpa Watermark dengan Mudah

Menggabungkan dual flash dan pengenalan warna kulit untuk hasil potret malam yang lebih cerah dan tetap natural, tanpa overexposure.

3. AI Edit Genie

Fitur voice-command editing pertama di industri smartphone, memungkinkan pengguna mengedit foto hanya dengan perintah suara mulai dari menghapus latar belakang hingga mengatur pencahayaan.

Fitur tambahan lainnya termasuk AI Landscape, AI Glare Remover, dan AI Snap Mode untuk hasil foto lanskap lebih hidup, bebas silau, serta tetap tajam meski objek bergerak cepat.

Rekam Video Berkualitas Flagship di Semua Kamera

realme 15 Pro 5G mendukung perekaman 4K 60FPS di seluruh kamera, termasuk kamera depan.

Hal ini menjadikannya salah satu perangkat langka di kelas menengah yang mampu menghasilkan video dengan detail tinggi di semua sudut pandang.

realme 15 5G juga tampil solid dengan dukungan perekaman 4K di kamera utama dan depan, serta fitur 2K Live Photo yang memungkinkan pengambilan gambar bergerak tajam dengan resolusi lebih tinggi dibandingkan live photo standar.

Meski membawa baterai jumbo 7.000mAh, desain realme 15 Series tetap ramping. realme 15 Pro 5G memiliki ketebalan hanya 7,79mm, sementara realme 15 5G bahkan lebih tipis di angka 7,66mm, menjadikannya smartphone 7.000mAh paling tipis di segmennya.

Desain ini sangat cocok untuk anak muda yang aktif beraktivitas di malam hari tanpa harus khawatir kehabisan daya.

realme membuka program Online Flash Sale eksklusif hingga 12 Oktober 2025, pukul 18.00 WIB. Penawaran ini tersedia di Shopee, Tokopedia, TikTok Shop by Tokopedia, Lazada, Blibli, dan Akulaku.

1. Realme 15 Pro 5G (12GB+14GB/256GB): Rp6.499.000 (harga normal Rp6.999.000) — Eksklusif Shopee

2. Realme 15 Pro 5G (12GB+14GB/512GB): Rp6.999.000 (harga normal Rp7.499.000)

3. Realme 15 5G (8GB+10GB/256GB): Rp4.899.000 (harga normal Rp4.999.000)

4. Realme 15 5G (12GB+14GB/256GB): Rp5.199.000 (harga normal Rp5.299.000)

Sumber: