Ini Nama-Nama Penerima BSU BPJS Ketenagakerjaan 2025, Cek Segera Disini

Selasa 10-06-2025,20:45 WIB
Reporter : Fajar Ilman
Editor : Fajar Ilman

BACA JUGA:Berita Duka: 11 Jemaah Haji Asal NTB Wafat di Tanah Suci

BACA JUGA:Hadiri HUT ke-90 Gereja Immaculata Mataram, Gubernur NTB Ingatkan Toleransi Antarumat sejak Abad ke-17

Berikut adalah langkah-langkah pengecekan yang bisa Anda lakukan:

Melalui Website BPJS Ketenagakerjaan

• Kunjungi: https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

• Pilih opsi “Cek Apakah Kamu Termasuk Calon Penerima BSU?”

• Isi data lengkap seperti NIK, Nama Lengkap, Tanggal Lahir, Nama Ibu Kandung, Email Aktif, dan Nomor HP

• Klik “Lanjutkan”

• Tunggu hasil verifikasi yang akan dikirimkan melalui email atau SMS

Melalui Website Kemnaker

• Kunjungi: https://bsu.kemnaker.go.id

• Login dengan akun Kemnaker Anda. Jika belum memiliki akun, daftar terlebih dahulu

• Setelah login, akan muncul status:

• Terdaftar: Tercatat di BPJS Ketenagakerjaan

• Ditetapkan: Memenuhi syarat

• Tersalurkan: Dana sudah masuk ke rekening Anda

Kategori :