Vivo X300 Series Resmi Rilis! Bawa Kamera Super 200 MP dan Baterai Jumbo
Ilustrasi Vivo X300--Erafone
• ZEISS Gimbal-Grade Main Camera pertama di dunia dengan OIS ±1.5°
• CIPA 5.5-Rated Stabilization dan VCS 3.0
• Perekaman 4K 60fps Portrait Video & 4K 120fps Pro Video 10-bit Log
• Fitur Stage Mode 2.0, Telephoto Snapshot, hingga BlueImage Extreme Tracking
Varian ini juga mendukung Dual-View Video, membuat pengguna bisa memotret panggung dan close-up secara simultan.
vivo X300 menawarkan:
BACA JUGA:Diskon KAI Nataru 2025/2026 : Harga Tiket Turun 30%, Cocok untuk Perjalanan Liburan
• 200 MP ZEISS Main Camera dengan kemampuan “shoot first, crop later”
• Fitur AI Collage Reframe
• Zoom hingga 112x
Kedua model dilengkapi 50 MP ZEISS Wide-Angle Front Camera, memberikan hasil selfie dan video vlog yang lebih natural dan tajam.
Photographer Kit: Ubah Smartphone Jadi Kamera Profesional
Untuk pengguna X300 Pro, vivo menyediakan X300 Pro Photographer Kit, yang berisi:
• ZEISS 2.35x Telephoto Extender Kit
• PGYTECH Imaging Grip Kit
Dengan extender ini, jangkauan zoom dapat mencapai 5400mm ekuivalen untuk foto dan lebih dari 1100mm ekuivalen untuk video, menjadikannya perangkat ideal untuk konser, olahraga, dan fotografi jarak jauh.
Sumber: